Sejak dari jokowi berpolitik di kota tercinta saya (solo) sepak terjang jokowi selalu saya ikuti, hingga banyak cerita hebat dibalik sepak terjangnya didunia politik. Saya ikutin terus dari saat dicalonkan oleh PDIP menjadi gubernur jakarta hingga sekarang selalu saya ikuti melalui merdeka.com.
Jokowi yang berlatar belakang pengusaha menjadikan uang bukan tujuan hidupnya meskipun tentu dia selalu meraup keuntungan dari setiap usahanya, namun latar belakang ini membuat dia mencari faktor lain selain uang, jika manusia diuji oleh 3 hal: harta, tahta, dan wanita maka jokowi sedang di titik penggodaan "tahta" karena ketika harta tidak menjadi penghalangnya maka tahta yang terus dia tingkatkan sekarang.
Awalnya saya berpikir, "mana bisa orang kampung yang dulu memimpin warga kampung yang penuh dengan tata krama budaya kini harus memimpin suatu kota dengan managemen yang semrawut dan penuh dengan kewajaran untuk korupsi?" namun lambat laun itu semua dijawab oleh jokowi dengan bukti real. dari dipecatnya PNS yang suka usil dengan anggaran hingga sepat terjangnya yang gagah dengan program KJS nya dan masiiihhhhh banyak lagi..
Hmmmm... dipikir2 apa ya yang membuat jokowi tidak dikucilkan oleh semua PNS di jakarta?? malah DITAKUTI oleh PNS jakarta? hmm,,,
menurut saya karena ketulusan hati dalam memimpin maka semua yang hatinya kotor akan terkalahkan. ketika tulus hatinya dengan diiringi kekuatan jabatan maka semua program akan terlaksana dengan indah. coba deh kita pikirkan kepengurusan sebelum jokowi, "ada ga yang menarik untuk diikuti diberita? seperti program busway atau program lainnya?" tentu jawabannya biasa ajah.. namun program jokowi yang terlihat sederhana saja langsung naiiiiiiiiikkkkkkkkk dan diberitakan diberita2 nasional itu karena ketulusan program dan diterima oleh masyarakat dengan tulus maka mungkin sekarang berita2 mendampingi program itu untuk memberikan ion2 positif pada pendengarnya tentang ketulusan sebuah pekerjaan.
Semoga aura jokowi yang positif selalu memberikan semangat kerja yang positif juga bagi kita semua, amin...
Semoga bermanfaat heehehe...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar